
Saat ini, Sochi masih menggelar Olimpiade Musim Dingin, namun tetap menjalankan pembangunan sirkuit di area Olympic Park. Sirkuit ini rencananya akan menggelar F1 pada 10-12 Oktober mendatang.
"Pembangunan sirkuit di Sochi terus berlanjut. Semua pekerjaan dilaksanakan sesuai jadwal. Lintasan balap sudah 91 persen selesai. Semua berjalan sesuai rencana, dan tak ada masalah selama Olimpiade berlangsung," ujar Zabara kepada Reuters.
Ketertarikan Rusia untuk menggelar F1 kian membesar setelah Daniil Kvyat dipastikan akan menjalani debutnya di kejuaraan balap mobil terakbar tersebut bersama Toro Rosso.
"Kami ingin menjual 55.000 tiket. Kami sudah mengumpulkan pre-order. Grand Prix Rusia merupakan event besar dan merupakan katalis perkembangan komunitas motorsport di Rusia dan Sochi," pungkas Zabara. [initial]
Sumber: Crash.net (cn/kny)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Rusia Bakal Gelar F1, Sirkuit Sochi Rampung 91 Persen
Otomotif 15 Februari 2014, 09:00
-
Kehm: Keluarga Optimis Schumacher Akan Pulih
Otomotif 14 Februari 2014, 17:30
-
'Raikkonen Akan Lebih Dewasa Hadapi Alonso'
Otomotif 13 Februari 2014, 18:00
-
Ricciardo Akui Vettel Berikan Banyak Pelajaran
Otomotif 13 Februari 2014, 15:00
-
Kehm Tolak Komentari Kondisi Terkini Schumacher
Otomotif 12 Februari 2014, 21:00
LATEST UPDATE
-
Nonton Live Streaming Pertandingan Proliga 2026 di MOJI Hari Ini, 9 Januari 2026
Voli 9 Januari 2026, 09:43
-
Arteta Kecewa tapi Bangga: Arsenal Perlebar Jarak Jadi 6 Poin Meski Imbang
Liga Inggris 9 Januari 2026, 09:36
-
Catatan Menarik Arsenal vs Liverpool: The Reds Jadi Batu Sandungan The Gunners
Liga Inggris 9 Januari 2026, 09:34
-
Jadwal Lengkap Proliga 2026, 8 Januari-26 April 2026
Voli 9 Januari 2026, 09:21
-
AC Milan dan Pelajaran Mahal Tentang Kedewasaan
Liga Italia 9 Januari 2026, 08:55
-
Jadwal Lengkap Malaysia Open 2026, 6-11 Januari 2026
Bulu Tangkis 9 Januari 2026, 08:50
-
Kapan El Clasico di Final Piala Super Spanyol 2026: Barcelona vs Real Madrid
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 08:37
-
Jadwal Barca vs Madrid di Final Piala Super Spanyol 2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 08:07
-
PSM vs Bali United: Tekad Pasukan Ramang Hentikan Tren Buruk
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 07:44
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Serie A 2025/2026
Liga Italia 9 Januari 2026, 07:41
-
Man of the Match Milan vs Genoa: Lorenzo Colombo
Liga Italia 9 Januari 2026, 07:11
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR