
Tanpa kecelakaan yang melibatkan Marco Simoncelli dan Dani Pedrosa musim lalu, sebenarnya para pebalap Honda mampu menempati empat posisi terdepan di mana Yamaha selalu tak terkalahkan pada tahun 2008-2010.
Namun era baru dari 1000cc membuat motor YZR-M1 milik Yamaha semakin mendekat ke arah pengembangan motor RC213V milik Honda, yang selama ini masih didera masalah chatter (getaran motor).
"Jerez dan Estoril tidak pernah menjadi sirkuit yang bersahabat dengan saya, namun musim ini saya mampu memenangkan keduanya, jadi saya berharap kami bisa lebih kompetitif di Le Mans," ujar Stoner.
"Saya selalu mendapatkan hasil yang tidak stabil di tahun-tahun sebelumnya, lintasannya sangat unik, banyak bagian lintasan yang menuntut pengereman dan saya rasa Honda dan Yamaha akan sangat kompetitif di sana," lanjutnya.
"Sangat mengecewakan bahwa cuaca buruk di Portugal membuat kami gagal melakukan uji coba, karena kami harus mencari solusi untuk chatter, jadi semoga cuaca di Le Mans lebih baik dan kami memulai semua sesi dengan kondisi kering," tutup pebalap asal Australia itu. (cn/kny)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Stoner: Honda-Yamaha Bakal Bersaing Ketat di Le Mans
Otomotif 16 Mei 2012, 21:45
-
Lorenzo: Stoner Terkuat, Pedrosa Tak Bisa Diremehkan
Otomotif 14 Mei 2012, 21:00
-
Dovizioso: Casey Stoner Memang Sangat Berbakat
Otomotif 9 Mei 2012, 21:00
-
Crutchlow: Casey Stoner Ada di Level Berbeda
Otomotif 8 Mei 2012, 18:45
-
Menangi MotoGP Portugal, Stoner Cemaskan Lorenzo
Otomotif 6 Mei 2012, 21:30
LATEST UPDATE
-
Daftar Tanggal Launching 11 Tim Formula 1 Jelang Musim 2026
Otomotif 12 Januari 2026, 09:59
-
Daftar Lengkap Tim Lolos 32 Besar FA Cup 2025/2026
Liga Inggris 12 Januari 2026, 09:58
-
Liga Spanyol 12 Januari 2026, 09:17

-
Hasil Lengkap, Klasemen, dan Jadwal Pertandingan Proliga 2026
Voli 12 Januari 2026, 09:12
-
Jadwal Lengkap Proliga 2026, 8 Januari-26 April 2026
Voli 12 Januari 2026, 09:12
-
Cerita Setelah Man City Menang 10-1: The Citizens Memang Butuh Antoine Semenyo
Liga Inggris 12 Januari 2026, 09:11
-
Liam Rosenior Minta Pemain Chelsea Tampil Lebih Galak
Liga Inggris 12 Januari 2026, 09:00
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52

























KOMENTAR