Belajar dari pengalaman tersebut, bek Der Panzer, Jerome Boateng mengakui bahwa dirinya telah lebih siap untuk menghadang pergerakan striker keturunan Ghana itu.
"Balotelli menyingkitkan kami di Piala Eropa 2012 lalu, namun bukan berarti kini kami takut pada dia," tegas Boateng seperti dilansir Bild.
"Ia memang striker terbaik di Eropa saat ini. Jika kondisinya 100 persen, ia akan sangat sulit dihentikan. Adalah sebuah tantangan yang bagus bagi saya untuk bisa menghentikannya."
Lebih lanjut, Boateng juga menyadari bahwa akan sulit bagi dirinya untuk membuat Balotelli tak berkutik selama 90 menit penuh. Namun ia tetap yakin bahwa dirinya mampu meminimalisir dampak kerusakan yang ditimbulkan oleh attacante AC Milan tersebut.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Boateng: Balotelli? Siapa Takut!
Piala Dunia 14 November 2013, 17:07
-
10 Momen Hebat Dalam Sejarah AC Milan
Editorial 14 November 2013, 16:41
-
4 Laga Penting Inter Milan di Penghujung 2013
Editorial 14 November 2013, 16:26
-
Emanuelson: Seperti Kapten, Kaka Bakal Bawa Milan Kembali Berjaya
Liga Italia 14 November 2013, 05:15
-
Piala Dunia 13 November 2013, 21:47

LATEST UPDATE
-
Gak Jadi Dipulangkan! Barcelona Mantap Permanenkan Marcus Rashford
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 09:10
-
Jadwal Lengkap Malaysia Open 2026, 6-11 Januari 2026
Bulu Tangkis 10 Januari 2026, 08:33
-
Xavi Latih Manchester United? Begini Kata Fabrizio Romano
Liga Inggris 10 Januari 2026, 08:30
-
Prediksi Newcastle vs Bournemouth 10 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 08:11
-
Akhirnya! Arsenal Sepakati Kontrak Baru Bukayo Saka
Liga Inggris 10 Januari 2026, 08:02
-
Jadwal BRI Super League di Indosiar Hari Ini, Sabtu 10 Januari 2026
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 07:00
-
Prediksi Tottenham vs Aston Villa 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 07:00
-
Prediksi Everton vs Sunderland 10 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 06:25
-
Hasil Piala Afrika Tadi Malam: Mazraoui Pulangkan Bryan Mbeumo ke MU
Bola Dunia Lainnya 10 Januari 2026, 06:00
-
Bukan Pelatih, Lionel Messi Ungkap Rencana Pensiun, Apa Itu?
Bola Dunia Lainnya 10 Januari 2026, 06:00
-
Prediksi Como vs Bologna 10 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 05:00
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR