
Gol Xavi dan Alvaro Negredo memastikan kemenangan La Roja, tetapi tuan rumah harus menunggu hingga nyaris satu jam untuk menembus pertahanan lawan. Tak hanya itu, Spanyol 'beruntung' karena Belarusia mencetak gol di menit akhir sehingga tak punya waktu untuk bangkit.
"Memang benar, laga ini sepertinya ulangan dari yang lalu-lalu. Pertandingan kontra Finlandia (di September), Georgia (tahun lalu) dan Belarusia seperti sebuah salinan. Kami tak bisa membantah jika kami kesulitan dan tak bisa mencetak gol hingga 15 menit di babak kedua," papar Del Bosque usai laga.
Meski demikian, ia mengaku tetap puas dengan tiga poin yang kian mendekatkan mereka menuju Brasil 2014. "Gol mereka membuat laga kian rumit dan menabur kecemasan pada kami karena kami merasa tak nyaman. Tapi yang terpenting adalah kami sudah mengambil langkah maju demi mencoba lolos ke Piala Dunia," tegasnya. [initial]
Kualifikasi Piala Dunia 2014 (sw/row)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
ANALISIS: Spanyol 2-1 Belarusia, Nyaris Terbentur Karang Eropa Timur
Editorial 12 Oktober 2013, 14:56
-
Del Bosque Akui Spanyol Cemas Dipermalukan Belarusia
Piala Dunia 12 Oktober 2013, 11:50
-
Del Bosque Pilih Valdes Bukan Karena Tak Percaya Casillas
Piala Dunia 12 Oktober 2013, 10:32
-
Highlights WCQ 2014: Spanyol 2-1 Belarusia
Open Play 12 Oktober 2013, 05:33
-
Review: Dua Gol La Furia Roja Benamkan Belarusia
Piala Dunia 12 Oktober 2013, 04:56
LATEST UPDATE
-
Prediksi BRI Super League: Madura United vs PSIM Yogyakarta 10 Januari 2026
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 14:06
-
Prediksi BRI Super League: Persebaya vs Malut United 10 Januari 2026
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 14:00
-
Jadwal Lengkap Manchester United 2025/2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 13:46
-
Jadwal Lengkap La Liga 2025/2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 13:41
-
Jadwal Lengkap Serie A 2025/2026
Liga Italia 9 Januari 2026, 13:33
-
Daftar Tanggal Launching 11 Tim Formula 1 Jelang Musim 2026
Otomotif 9 Januari 2026, 13:15
-
Federico Valverde Anggap Real Madrid Beruntung Menang atas Atletico
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 12:53
-
Aryna Sabalenka Kritik Keras WTA: Jadwal Gila, Aturan Kaku, dan Risiko Cedera
Tenis 9 Januari 2026, 11:43
-
Bahagianya Marc Marquez Akhirnya Latihan Pakai Ducati Panigale V2 Usai Cedera Bahu
Otomotif 9 Januari 2026, 11:23
-
Kok Bisa Benjamin Sesko Yakin Man Utd Bakal Keluar dari Zaman Kegelapan?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 10:47
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52

























KOMENTAR