
Ferdinand yang kini dalam masa pemulihan cedera dan diperkirakan absen hingga akhir musim menolak bertemu Capello. Keduanya juga tak saling sapa saat menyaksikan laga Manchester United kontra Bolton di Old Trafford, Sabtu (19/3) kemarin.
"Para pemain menghormati Terry sebagai pemimpin," tegas Capello tentang keputusannya menunjuk Terry sebagai kapten permanen Inggris, bahkan sampai Ferdinand pulih nanti.
"Saya ingin menemui Ferdinand di Manchester. Dia juga siap bertemu saya, tapi akhirnya memilih untuk tak bertemu. Saya tidak tahu, entah kenapa,"
"Saya ingin bertemu dan menjelaskan langsung keputusan saya pada Ferdinand. Tidak baik menjelaskannya melalui telepon. Saya ingin bertemu dan bicara secara personal," terang mantan pelatih Real Madrid dan AC Milan itu.
Pelatih yang akan mengakhiri jabatannya sebagai pelatih Inggris usai Piala Eropa 2012 nanti tersebut menambahkan, Ferdinand tetap dihormati sebagai pemimpin timnas Inggris.
"Ferdinand tetap akan dihormati. Dia akan menjadi wakil kapten," tegas Capello. (bola/zul)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
LATEST UPDATE
-
Menolak Panik: Real Madrid Tetap Percaya Xabi Alonso meski Kalah di Final Supercopa
Liga Spanyol 12 Januari 2026, 18:47
-
Javier Tebas Tegas: Pembajakan Bukan Kebebasan, Ancaman Nyata bagi Masa Depan LALIGA
Liga Spanyol 12 Januari 2026, 17:13
-
BRI Super League: Laga Arema FC vs Persik Menyisakan Rasa Pahit buat Macan Putih
Bola Indonesia 12 Januari 2026, 16:51
-
Spalletti Ingin Juventus Ngebut Seperti Ferrari, Apa Maksudnya?
Liga Italia 12 Januari 2026, 16:45
-
Jelang Juventus vs Cremonese: Spalletti Lempar Kode Belanja Pemain Nih?
Liga Italia 12 Januari 2026, 16:18
-
Terbuai dan Terjebak Zona Nyaman, Penyebab Runtuhnya Liverpool Musim Ini
Liga Inggris 12 Januari 2026, 16:16
LATEST EDITORIAL
-
Warisan Terakhir Ruben Amorim: 4 Nama Target yang Masih Bisa Direkrut MU
Editorial 12 Januari 2026, 15:17
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55




















KOMENTAR