
Bola.net - Permainan Spanyol di bawah asuhan Luis de la Fuente mendapatkan sanjungan. Pemilihan pemain yang fair membuat racikan strategi Spanyol berjalan baik.
Norwegia terpaksa menjadi korban Spanyol di Estadio La Rosaleda, Spanyol, Minggu (26/3/2023) WIB. Spanyol menang dengan skor 3-0 pada pertandingan pertama Grup A Kualifikasi Euro 2024.
Sejak pemanggilan pemain hingga susunan sebelas pertama, Fuente tidak bergantung pada pemain dari salah satu klub saja. Hasilnya, pemain-pemain yang dipercayanya berhasil tampil bersinar.
Alejandro Balde, Nacho, Kepa Arrizabalaga, hingga debutan Joselu sukses membuat para penggemar terpana menyaksikannya.
Variatif
Timnas Spanyol lebih bervariasi dari sisi susunan pemain, gk monoton miring kanan ke Barca. Memang harusnya pelatih harus fair kalo di timnas, gak blh ada intervensi dari klub manapun......entah dia mantan pelatih klub A kek apa kek, kan syg bgt bnyk pemain bagus gak dipanggil 😞
— Milkshake (@_kelumm) March 25, 2023
Punya Ciri Khas
kalo spanyol udh pakem apa ya
— Tenzo (@OnetrickYasuo) March 25, 2023
pola mainnya, meski pelatih ganti pasti kaya ciri khasnya gitu
Sempat Kesulitan Cetak Gol
Iya sempat kesulitan juga cetak gol
— Muhammad Auzan (@Muhammad_MARG) March 25, 2023
Lebih Taktis
ga ada busi ama pedri lini tengah spanyol main lebih taktis
— Paulus Kumpo (@antonio_blanco6) March 25, 2023
Morata Kurang Berguna
Morata out langsung bisa cetak 2 gol awokawokawok 🗿
— Zee (@zeyyysssssss) March 25, 2023
Joselu Gacor Bener
Joselu dikasih lawan yang pake baju putih-putih. Ya auto gacor. 🤣
— Nothing here (@Moh4Ridloh) March 25, 2023
Nonton final ucl pake jersey madrid tapi di liga rutin bobol gawang madrid. 😭 pic.twitter.com/DxpTAKGqh4
Kepingan Terakhir Timnas Spanyol?
Apakah bakal jdi kepingan terakhir yg dibutuhin timnas spain?
— Aress (@ElGuajeee7) March 25, 2023
Menarik nih dieuro nanti
Sumber: Twitter
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Piala Eropa 26 Maret 2023, 09:35

-
Martin Odegaard Heran Tekel Horor Rodri Tidak Digubris Wasit
Piala Eropa 26 Maret 2023, 09:03
-
Spanyol Main Bagus Bekuk Norwegia, Berkah Pelatih yang Fair Manggil Pemain!
Piala Eropa 26 Maret 2023, 06:11
LATEST UPDATE
-
Sebut Wasit Mafia, Fabio Capello Buru-buru Beri Klarifikasi Penting
Liga Italia 6 Januari 2026, 14:13
-
Persik vs Persib Bandung: Dewangga Kecewa Maung Bandung Tertahan di Kediri
Bola Indonesia 6 Januari 2026, 13:42
-
Soal Manajer Baru, Gary Neville Minta MU Tidak Coba-coba Lagi
Liga Inggris 6 Januari 2026, 13:27
-
Segera Tayang, Jadwal Live Streaming Proliga 2026 Eksklusif di Vidio
Voli 6 Januari 2026, 12:38
-
Di Balik Tudingan Amorim Sengaja Cari Gara-gara Agar Dipecat Manajemen MU
Liga Inggris 6 Januari 2026, 12:25
-
Fabio Capello: Jangan Coret Juventus dan AS Roma dari Perebutan Scudetto!
Liga Italia 6 Januari 2026, 11:53
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40























KOMENTAR