
Kontrak Perea dan Lopez sama-sama akan habis pada akhir musim nanti. Perwakilan Atletico terus melakukan kontak dengan agen dua pemain tersebut, namun belum ada keputusan final.
Menurut laporan Marca, Atletico masih menunggu keputusan dari pelatih baru Diego Simeone untuk melihat progress dua pemain tersebut apakah layak dipertahankan di skuad Atletico untuk musim depan.
Namun Atletico beresiko kehilangan dua pemain tersebut karena menurut aturan FIFA, setiap pemain yang sisa kontraknya akan habis dalam jangka waktu enam bulan, bisa melakukan kontak dan kesepakatan transfer dengan tim lain.
Lopez, 30 tahun, merupakan produk akademi Atletico dan telah bermain di tim senior sejak musim 2000-01, sementara Perea (32 tahun) yang berasal dari Kolombia, didatangkan Atletico dari Boca Juniors pada musim panas 2004 lalu. [initial]
LIGA SPANYOL - Presiden Atletico Enggan Tanggapi Permintaan Reyes
LIGA SPANYOL - Atletico Berharap Banyak Pada Simeone (mar/zul)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
LATEST UPDATE
-
Jadwal Lengkap Carabao Cup 2025/2026
Liga Inggris 13 Januari 2026, 16:11
-
Prediksi Susunan Pemain Manchester City Lawan Newcastle: Haaland Jadi Andalan
Liga Inggris 13 Januari 2026, 16:01
-
Ucapan Joan Laporta Terbukti: Kekacauan di Real Madrid dan Akhir Xabi Alonso
Liga Spanyol 13 Januari 2026, 15:44
-
Apakah Antoine Semenyo Bisa Bermain untuk Man City di Carabao Cup?
Liga Inggris 13 Januari 2026, 15:32
-
Kesalahan 60 Juta Euro yang Mempercepat Akhir Proyek Xabi Alonso di Real Madrid
Liga Spanyol 13 Januari 2026, 15:31
-
Mendieta Nilai Taktik Xabi Alonso Tak Sesuai di Real Madrid
Liga Spanyol 13 Januari 2026, 15:20
-
Dua Hal Ini yang Buat Solskjaer Gagal Jadi Pelatih Interim MU Lagi
Liga Inggris 13 Januari 2026, 15:12
-
Abaikan MU, Conor Gallagher Bakal Gabung ke Klub Premier League Ini
Liga Inggris 13 Januari 2026, 14:56
-
Marcos Santos Puji Kerja Keras Arema FC Usai Menang atas Persik Kediri
Bola Indonesia 13 Januari 2026, 14:55
LATEST EDITORIAL
-
Pemain yang Diuntungkan dan Dirugikan dari Pemecatan Xabi Alonso di Real Madrid
Editorial 13 Januari 2026, 13:45
-
5 Klub Potensial untuk Xabi Alonso Setelah Pergi dari Real Madrid
Editorial 13 Januari 2026, 13:22
-
Warisan Terakhir Ruben Amorim: 4 Nama Target yang Masih Bisa Direkrut MU
Editorial 12 Januari 2026, 15:17
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22

















KOMENTAR