Los Blancos dipercaya merekrut Di Maria atas rekomendasi Mou sendiri pada musim panas 2010 lalu. Keduanya berkolaborasi selama tiga tahun di Santiago Bernabeu sebelum pindah ke Chelsea awal musim ini.
"Mourinho membuat saya menjadi pemain yang lebih baik. Dia mengajari saya berbagai hal. Dia membuat saya berkembang sebagai pemain sepak bola," ungkap Di Maria kepada Ole.
"Dia membantu saya mencoba posisi baru, mengajarkan untuk berkorban demi tim secara umum. Saya sangat berhutang pada dia," sambungnya.
Setelah Carlo Ancelotti datang menggantikan Mourinho, Di Maria diisukan sudah tidak betah berseragam Madrid. Kabarnya Januari ini namanya telah dikaitkan pindah ke klub AS Monaco. (foes/ada)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ditanya Rumor Incar Rooney, Mou Tertawa Terbahak-bahak
Liga Inggris 14 Desember 2013, 16:04
-
Jarang Mendapat Tempat, Striker Chelsea Diincar Roma
Liga Italia 14 Desember 2013, 04:04
-
Ancelotti: Madrid tak Tertarik Rekrut Falcao
Liga Champions 14 Desember 2013, 03:25
-
Mourinho Bantah Luiz Bakal ke Barca
Liga Champions 14 Desember 2013, 02:11
-
Di Maria: Mou Membuat Saya Berkembang
Liga Spanyol 14 Desember 2013, 00:17
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Timnas Indonesia U-23 vs Mali U-23 di Indosiar - Friendly Match
Tim Nasional 18 November 2025, 18:01
-
Link Live Streaming La Liga 2025/26: Barcelona vs Athletic Bilbao, Tayang di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:51
-
Simak Jadwal La Liga 2025/26 Pekan ke-13, Tayang Eksklusif di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:41
-
Man United vs Arsenal: Duo EPL Berebut Wonderkid 18 Tahun Olympiakos yang Lagi Naik Daun
Liga Inggris 18 November 2025, 17:01
-
Nonton Live Streaming Timnas Indonesia U-23 vs Mali di Indosiar Malam Ini
Tim Nasional 18 November 2025, 17:01
-
Rekam Jejak Timur Kapadze di Timnas Uzbekistan: Berapa Kemenangan yang Mampu Diraih?
Tim Nasional 18 November 2025, 16:54
-
Dua Wajah Florian Wirtz: Tajam untuk Timnas Jerman, Meredup di Liverpool
Liga Inggris 18 November 2025, 16:39
-
Disebut Sudah Habis, Bintang MU Ini Justru Jadi Pemain yang Krusial untuk Timnas Brasil
Liga Inggris 18 November 2025, 16:08
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55

























KOMENTAR