
Mantan penyerang Italia ini menghabiskan seluruh kariernya bersama Juventus pada 1946 hingga 1961. Ia berharap bisa melihat anak buah Antonio Conte mengangkat trofi Liga Champions sebagai hadiah ulang tahunnya yang jatuh setiap 4 Juli.
"Jika Juve menjadi juara Liga Champions, maka itu akan menjadi hadiah ulang tahun yang indah bagi saya. Tetapi sebaiknya tidak usah terburu-buru, saat ini bukan waktunya untuk membuat prediksi. Menjadi juara selalu terasa hebat, tetapi kita tidak seharusnya memberikan tekanan kepada pelatih dan pemain," ujar Boniperti kepada Tuttosport.
Boniperti juga menolak memberikan prediksinya tentang kiprah Fernando Llorente dan Carlos Tevez di Juve. Ia ingin melihat kedua penyerang anyar itu bermain sebelum memberikan penilaian.
"Saya rasa kita harus melihat bagaimana Tevez dan Llorente bermain sebelum memberikan penilaian. Conte sudah membuktikan bahwa dia bisa menangani pemain; saya yakin dia juga akan bisa menangani dua pemain itu," tambahnya. (foti/hsw)
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
'Arsenal Selangkah Lagi Dapatkan Higuain'
Liga Champions 4 Juli 2013, 22:30
-
Boniperti: Juara Liga Champions Akan Hebat Bagi Juve
Liga Champions 4 Juli 2013, 19:41
-
Llorente Siap Kembali ke Timnas Bersama Juventus
Liga Italia 4 Juli 2013, 14:40
-
Berlusconi Masih Sesalkan Kepergian Pirlo ke Juve
Liga Italia 4 Juli 2013, 14:00
-
Napoli Sabotase Rencana Juve Boyong Ogbonna
Liga Italia 4 Juli 2013, 11:55
LATEST UPDATE
-
Menolak Panik: Real Madrid Tetap Percaya Xabi Alonso meski Kalah di Final Supercopa
Liga Spanyol 12 Januari 2026, 18:47
-
Javier Tebas Tegas: Pembajakan Bukan Kebebasan, Ancaman Nyata bagi Masa Depan LALIGA
Liga Spanyol 12 Januari 2026, 17:13
-
BRI Super League: Laga Arema FC vs Persik Menyisakan Rasa Pahit buat Macan Putih
Bola Indonesia 12 Januari 2026, 16:51
-
Spalletti Ingin Juventus Ngebut Seperti Ferrari, Apa Maksudnya?
Liga Italia 12 Januari 2026, 16:45
-
Jelang Juventus vs Cremonese: Spalletti Lempar Kode Belanja Pemain Nih?
Liga Italia 12 Januari 2026, 16:18
-
Terbuai dan Terjebak Zona Nyaman, Penyebab Runtuhnya Liverpool Musim Ini
Liga Inggris 12 Januari 2026, 16:16
LATEST EDITORIAL
-
Warisan Terakhir Ruben Amorim: 4 Nama Target yang Masih Bisa Direkrut MU
Editorial 12 Januari 2026, 15:17
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55

























KOMENTAR