Dari 14 laga tandang ke Inggris di kompetisi Eropa, Roma imbang empat kali dan menelan sembilan kekalahan. Salah satu kekalahan terburuk Roma adalah 1-7 melawan tuan rumah Manchester United besutan Sir Alex Ferguson pada leg kedua perempat final Liga Champions 2006/07 silam.
Pada leg pertama di Italia, Roma kalah 1-2. Waktu- itu, anak-anak asuh Luciano Spalletti tersingkir dengan agregat telak 3-8.
Satu-satunya kemenangan Roma di Inggris adalah ketika memukul Liverpool 1-0 melalui gol tunggal Gianni Guigou di putaran keempat UEFA Cup 2000/01. Namun, Roma kemudian kandas dengan agregat 1-2.
Jika menang lawan City, maka Roma bisa meneruskan start idealnya usai membantai CSKA Moscow 5-1 di Olimpico pada matchday pertama. Hanya saja, City, yang takluk 0-1 melawan Bayern Munich pada laga pertama, pasti takkan mau menuai malu dua kali secara beruntun.
Ini bakal menjadi tantangan berat bagi Francesco Totti dan kawan-kawan. [initial]
Stat Attack:
- Peluru Kendali Destro Terjauh Musim Ini
- Trio Gelandang Roma Buat Verona Sengsara
- Memori Enam Gol Bayern Hantui CSKA
- Baru Satu Klub Bisa Taklukkan Bayern di Rusia
- Callejon, Penggerak Mesin Gol Napoli
- Krisis Gol Higuain
- Tak Salah Inter Datangkan Osvaldo
- Inter Milan, Korban Separuh Gol Ekdal
- Hidupnya Insting Assist Honda
- Derby della Lanterna Istimewa Sampdoria
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Galeri: Persiapan Manchester City Jamu AS Roma
Open Play 29 September 2014, 22:50
-
Zabaleta: Kami Harus Kalahkan AS Roma
Liga Champions 29 September 2014, 21:27
-
Joe Hart Mengaku Sulit Terima Kebijakan Rotasi Pellegrini
Liga Inggris 29 September 2014, 21:02
-
Preview: Man City vs Roma, Krusial Bagi Tuan Rumah
Liga Champions 29 September 2014, 19:30
-
Inilah Empat Pemain Man City Paling Berbahaya Menurut Mancini
Liga Champions 29 September 2014, 17:15
LATEST UPDATE
-
Kekuatan Pemain Lokal Bicara: Bhayangkara Presisi Awali Proliga 2026 dengan Kemenangan
Voli 8 Januari 2026, 23:17
-
Bandung BJB Tandamata Mengawali Proliga 2026 dengan Tekad Juara yang Kembali Menyala
Voli 8 Januari 2026, 22:08
-
Pelita Jaya Launching Tim untuk IBL 2026, Bidik Juara demi Wujudkan Bintang Lima
Basket 8 Januari 2026, 22:02
-
Proliga 2026: Popsivo Polwan Tetap Lakukan Evaluasi Meski Sukses Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 21:43
-
Hasil Proliga 2026: Juara Bertahan Bhayangkara Presisi Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 20:47
-
Antoine Semenyo Mendarat di Manchester, Segera Resmi Jadi Pemain Anyar Man City
Liga Inggris 8 Januari 2026, 20:32
-
Ini PR Disiplin Chelsea yang Harus Dilihat Oleh Pelatih Baru Liam Rosenior
Liga Inggris 8 Januari 2026, 19:57
-
Battle of WAGs Liga Inggris 2025/2026: Arsenal vs Liverpool
Bolatainment 8 Januari 2026, 19:55
-
Live Streaming Milan vs Genoa - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 8 Januari 2026, 19:45
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR