Rodgers pernah menangani Sterling selama berada di Liverpool dan musim ini, pemain Inggris itu menunjukkan performa impresif di bawah asuhan manajer Josep Guardiola, setelah sebelumnya menjalani musim debut yang sulit di Etihad.
Dan Rodgers memperingatkan para pemainnya untuk mewaspadai pergerakan sang winger di Parkhead nanti.
"Anda tidak bisa menendangnya - saya melihatnya di sesi latihan sepanjang waktu di Liverpool. Ketika kami pertama memintanya berlatih, Martin Skrtel dan Daniel Agger coba menendangnya," tutur Rodgers pada Daily Star.
"Namun dengan cepat mereka menyadari anda tidak bisa melakukannya. Ia lebih kuat dari mereka. Ia memiliki kekuatan yang unik dan luar biasa."
"Ada banyak hal yang berjalan di kepalanya - itulah mengapa saya tahu ia nantinya akan baik-baik saja. Namun ia punya fisik yang bagus untuk seorang pemain bertubuh mungil. Ia tidak akan pernah mendapat kesulitan dalam pertandingan." [initial]
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
(dst/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Liverpool Memang Pernah Coba Boyong Joey Barton
Liga Inggris 28 September 2016, 18:30
-
Ternyata Pep Ingin Nasri Bertahan di Man City
Liga Spanyol 28 September 2016, 18:12
-
Carlos Tevez Rencana Pensiun Akhir Tahun Ini
Liga Inggris 28 September 2016, 15:15
-
Nego Kontrak Oxford Mandek, Duo Manchester Siaga
Liga Inggris 28 September 2016, 15:04
-
Samir Nasri Tak Pikirkan Timnas Prancis
Liga Spanyol 28 September 2016, 14:46
LATEST UPDATE
-
Prediksi BRI Super League: Madura United vs PSIM Yogyakarta 10 Januari 2026
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 14:06
-
Prediksi BRI Super League: Persebaya vs Malut United 10 Januari 2026
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 14:00
-
Jadwal Lengkap Manchester United 2025/2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 13:46
-
Jadwal Lengkap La Liga 2025/2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 13:41
-
Jadwal Lengkap Serie A 2025/2026
Liga Italia 9 Januari 2026, 13:33
-
Daftar Tanggal Launching 11 Tim Formula 1 Jelang Musim 2026
Otomotif 9 Januari 2026, 13:15
-
Federico Valverde Anggap Real Madrid Beruntung Menang atas Atletico
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 12:53
-
Aryna Sabalenka Kritik Keras WTA: Jadwal Gila, Aturan Kaku, dan Risiko Cedera
Tenis 9 Januari 2026, 11:43
-
Bahagianya Marc Marquez Akhirnya Latihan Pakai Ducati Panigale V2 Usai Cedera Bahu
Otomotif 9 Januari 2026, 11:23
-
Kok Bisa Benjamin Sesko Yakin Man Utd Bakal Keluar dari Zaman Kegelapan?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 10:47
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52

























KOMENTAR