Pembekuan tersebut berujung sanksi dari FIFA untuk Indonesia. Sejak sanksi tersebut diberikan, tim nasional (Timnas) Indonesia harus rela absen pada event-event internasional seperti Kualifikasi Piala Dunia, Piala Asia, AFF U-19, AFC Cup, dan AFC U-16.
Bagi mantan kapten timnas Indonesia Firman Utina, satu tahun absennya skuat Merah Putih dari kancah internasional membuat timnas harus mulai lagi dari nol.
"Kondisi ini jelas sangat sulit karena timnas tidak bisa dibangun secara instan. Harus step by step membangun timnas dan mengumpulkan pemain-pemain yang bagus," ujar Firman kepada pada acara Launching Indonesia Soccer Championship di Hotel Mulia, Senayan, Jakarta, Senin (18/4).
Tak hanya absen di event internasional. Pembekuan tersebut juga membuat semua kompetisi sepakbola di tanah air harus berhenti di tengah jalan.
Bagi Firman, kondisi tersebut membuat sepakbola Indonesia semakin tertinggal. Lantaran, absennya kompetisi membuat para pemain tidak bisa dipantau.
"Satu tahun cukup lama. Satu tahun PSSI tidak ada otomatis liga juga tidak ada. Sehingga kita tidak tahu siapa pemain yang lebih siap," pungkas mantan pemain Persib Bandung itu. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Firman Utina: Satu Tahun Pembekuan, Timnas Indonesia Kembali ke Nol
Bola Indonesia 18 April 2016, 19:53
-
Kenakan Nomor 15, Yandi Sofyan Minta Restu Firman Utina
Bola Indonesia 12 Februari 2016, 19:30
-
Firman Utina: Tidak Semua Pengurus PSSI Jelek
Bola Indonesia 30 Januari 2016, 10:22
-
Firman Utina Berharap BOPI Tidak Dibubarkan
Bola Indonesia 29 Januari 2016, 17:56
-
Firman Utina: Benny Dollo Salah Satu Pelatih Terbaik Indonesia
Bola Indonesia 15 Oktober 2015, 15:39
LATEST UPDATE
-
BRI Super League: Persebaya Menggebrak dengan Pelatih dan 2 Pemain Asing Baru
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 21:57
-
Rodrygo Naik Level: Dari Cadangan Jadi Andalan Baru Real Madrid
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 21:34
-
AC Milan Pilih Jadi Penonton Persaingan Scudetto Serie A 2025/2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 20:48
-
Tiket Early Bird KLBB 2026 Ludes Secepat Kilat, Habis Tak Sampai Satu Jam
Lain Lain 7 Januari 2026, 20:38
-
Live Streaming Parma vs Inter - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 7 Januari 2026, 19:45
-
Ole Gunnar Solskjaer Muncul di Cheshire, Segera Kembali ke Manchester United?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 19:42
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


















KOMENTAR