"Terima kasih pada wasit. Saya rasa keputusan-keputusannya istimewa. Ia wasit terbaik di Indonesia saat ini," ujar Milo, sapaan karib Milomir Seslija.
"Seperti inilah yang dibutuhkan Indonesia, wasit dan pemain yang bagus," sambungnya.
Sebelumnya, Arema Cronus sukses meraih poin penuh pada laga pekan ketiga mereka di ISC A 2016. Pada laga yang dihelat di Stadion Kanjuruhan Malang, Minggu (15/05), skuat besutan Milomir Seslija ini mengalahkan Bhayangkara Surabaya United dengan skor 3-0. Gol-gol Arema pada laga ini dicetak Srdan Lopicic, Sunarto dan Gustavo Giron Marulanda.
Dengan kemenangan ini, Arema Cronus melaju ke puncak klasemen sementara ISC A 2016. Mereka mengumpulkan nilai tujuh dalam tiga pertandingan, hasil dua kali menang dan satu kali seri.
Sementara itu, pernyataan bertolak belakang dilontarkan Ibnu Grahan. Pelatih Bhayangkara SU ini menyoroti kepemimpinan wasit Thoriq Alkatiri. Menurutnya, terutama pada babak pertama, wasit nampak tak paham dengan Law of The Game.
"Thoriq Alkatiri pada babak pertama nampak takut. Namun, pada babak kedua nampaknya ia sudah paham," tandasnya. (den/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kalahkan Bhayangkara SU, Pelatih Arema Cronus Puji Wasit
Bola Indonesia 16 Mei 2016, 11:37
-
Milo: Inilah Arema Sesungguhnya
Bola Indonesia 15 Mei 2016, 23:41
-
Tanpa Empat Pemain, Arema Optimistis Bekuk Bhayangkara SU
Bola Indonesia 15 Mei 2016, 08:45
-
Imbangi Madura United, Arema Cronus Kritik Wasit
Bola Indonesia 7 Mei 2016, 08:38
-
Tiga Pemain Arema Cronus Jadi Tumbal Kemenangan
Bola Indonesia 2 Mei 2016, 02:35
LATEST UPDATE
-
Prediksi Brentford vs Sunderland 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 14:37
-
Manchester United Diprediksi Gagal Menang di Kandang Burnley
Liga Inggris 7 Januari 2026, 14:33
-
Real Madrid Tunggu Tawaran di Kisaran Rp195 Miliar untuk Beknya
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:27
-
Robert Lewandowski Masih Menunda Keputusan Masa Depannya di Barcelona
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:18
-
Barcelona vs Athletic Club: 3 Topik Penting jelang Semifinal Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:11
-
Calon Nomor Punggung Joao Cancelo di Barcelona
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 12:42
-
Dua Pemain Binaan Persija Tampil Gemilang, Siap Tantang Persib
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 12:27
-
Prediksi Everton vs Wolves 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 12:13
-
Pelatih Top Liga Prancis Ini Masuk Bursa Manajer Baru Manchester United
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:53
-
Prediksi Crystal Palace vs Aston Villa 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:43
-
Prediksi Bournemouth vs Tottenham 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:23
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
























KOMENTAR