Bola.net - - Kabar bahwa Hamka Hamzah bakal meninggalkan PSM Makassar tak lepas dari pengamatan Madura United. Klub berjuluk Laskar Sape Kerap ini pun mengungkapkan ketertarikan mereka untuk mendaratkan Hamka di Pulau Garam.
Sempat beredar kabar bahwa Hamka bakal hengkang dari PSM Makassar usai musim kompetisi 2017. Tengara ini muncul menyusul posting pemain berusia 33 tahun tersebut dalam akun instagramnya.
"Secara teknis Hamka masuk dalam radar Madura United. Meski tak mudah mendapatkannya karena banyak timyang menginginkan Hamka," ujar Manajer Madura United, Haruna Soemitro.
Terima Kasih Banyak Para Pendukung Setia PSM MAKASSAR...kalian semua Luar Biasa👏👏👏#23
A post shared by Hamkahamzah23 (@hamka23hamzah) on
Bagi Haruna, Hamka bukanlah sosok anyar dalam kehidupannya. Mereka berdua telah saling kenal sejak tahun 2003 silam, saat masih bekerjasama di Persebaya Surabaya.
"Secara pribadi, hubungan saya dengan Hamka sudah sejak Hamka memulai sebagai pemain profesional, sejak saya jadi Manajer Persebaya 2003, dan dilanjutkan dengan PON Jatim 2004," tutur Haruna.
"Hamka tetap di hati saya meski sudah 14 tahun tidak bersama saya," ia menambahkan.
Namun, manajemen PSM sendiri menegaskan akan berupaya mempertahankan Hamka. Kapten PSM musim 2017 ini diproyeksikan masuk kerangka tim musim depan.
"CEO telah menegaskan keinginan agar Hamka bertahan. Hanya saja, saat ini, masih perlu ada komunikasi lagi. Namun, komunikasi ini masih menunggu Hamka selesai kursus lisensi C AFC," papar Media Officer PSM Makassar, Widya Syadzwina.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Madura United Tertarik Daratkan Hamka Hamzah
Bola Indonesia 27 November 2017, 20:19
-
PSM Bertekad Pertahankan Hamka Hamzah
Bola Indonesia 27 November 2017, 16:07
-
Hamka Absen, Kekuatan Benteng PSM Dinilai Berkurang
Bola Indonesia 30 Agustus 2017, 08:42
-
Gol Wiljam Pluim Dianulir, Hamka Hamzah Kecewa Wasit
Bola Indonesia 15 Agustus 2017, 20:21
-
Berburu Stopper, Arema FC Cari Sosok Seperti Hamka Hamzah
Bola Indonesia 3 Februari 2017, 19:52
LATEST UPDATE
-
Enzo Maresca Dikabarkan Ingin Latih MU, Begini Kata Fabrizio Romano
Liga Inggris 3 Januari 2026, 19:03
-
Ealah! Kobbie Mainoo Ternyata Tidak Berencana Tinggalkan Manchester United
Liga Inggris 3 Januari 2026, 18:52
-
Ruben Amorim Faktor Ini Bisa Buat MU Ketar-ketir di Kandang Leeds United!
Liga Inggris 3 Januari 2026, 18:43
-
Prediksi Lazio vs Napoli 4 Januari 2026
Liga Italia 3 Januari 2026, 18:30
-
Terungkap, MU Tutup Pintu 'Balikan' dengan James Garner
Liga Inggris 3 Januari 2026, 18:21
-
Manchester United Percepat Proses Transfer Carlos Baleba?
Liga Inggris 3 Januari 2026, 18:06
-
Prediksi Aston Villa vs Nottingham Forest 3 Januari 2026
Liga Inggris 3 Januari 2026, 17:54
-
Prediksi BRI Super League: Malut United vs PSBS Biak 4 Januari 2026
Bola Indonesia 3 Januari 2026, 17:45
-
Prediksi Wolves vs West Ham 3 Januari 2026
Liga Inggris 3 Januari 2026, 17:15
-
Daftar Pembalap Indonesia yang Berlaga di Idemitsu Moto4 Asia Cup 2026
Otomotif 3 Januari 2026, 17:01
-
Jadwal Lengkap Idemitsu Moto4 Asia Cup 2026
Otomotif 3 Januari 2026, 17:01
LATEST EDITORIAL
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40
-
5 Pemain Terbaik Real Madrid di 2025: Mbappe Memimpin
Editorial 31 Desember 2025, 15:58
-
6 Calon Suksesor Pep Guardiola di Manchester City
Editorial 30 Desember 2025, 13:10
-
6 Pemain yang Bisa Tinggalkan Man United pada Jendela Transfer Januari 2026
Editorial 30 Desember 2025, 12:43























KOMENTAR