"Saya sama sekali tak pernah mengeluarkan pernyataan seperti tertulis," ujar Nil, pada Bola.net.
"Saya bahkan tidak pernah diwawancarai oleh wartawan Bola.net mengenai hal ini. Jadi, berita ini sama sekali tak benar dan tak ada sangkut pautnya dengan saya," sambungnya.
Sebelumnya, Bola.net menurunkan berita ihwal , yang dalam berita itu disebut meminta agar Kemenpora mencabut pembekuan PSSI.
"Kembalikan dulu fungsi PSSI dengan mencabut SK pembekuan. Dengan demikian, program pembinaan bisa berjalan di dalam negeri dan tim sepak bola nasional bisa kembali tampil di ajang internasional," ungkap Nil, pada berita ini.
Nil sendiri mengaku memang banyak permintaan dari jurnalis agar dirinya angkat suara ihwal pembekuan PSSI. Namun, arsitek Semen Padang ini secara tegas menolak.
"Saya tak mau menyakiti pihak-pihak yang ada," tegasnya.
Sementara itu, redaksi Bola.net senang dan salut dengan langkah Nilmaizar yang menggunakan mekanisme Hak Jawab, sesuai Undang-Undang No. 40/1999. Redaksi juga meminta maaf pada yang bersangkutan ihwal berita yang merugikan ini.
Apakah redaksi Bola.net malu meminta maaf? Tentu tidak. Bagi kami, ini adalah bentuk profesionalisme, mengusahakan yang terbaik dan meminta maaf jika ada kesalahan.
Pengakuan adanya kesalahan dan kekurangan kami, sekaligus permintaan maaf merupakan langkah awal memperbaiki diri untuk lebih baik. [initial]
Baca Juga:
- Indonesia Diharapkan Adopsi Hukum Olahraga Internasional
- Rully Nere: Turnamen Hanya Uforia, Prestasi dari Kompetisi
- Tommy Welly: Kemenpora Lakukan Pembohongan Publik dan Penyesatan Informasi
- Bambang Suryo: Tuduhan Roy Suryo Salah
- PSSI Sebut Kemenpora Telah Mengancam Badan Peradilan
- Jadi Kasatlak Prima, Sutjipto Janjikan Perampingan dan Fokus
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ini Bantahan dan Hak Jawab Nilmaizar Pada Pemberitaan Bola.net
Bola Indonesia 22 Oktober 2015, 19:10 -
Nil Maizar Minta Menpora Cabut Pembekuan PSSI
Bola Indonesia 21 Oktober 2015, 19:36 -
Nilmaizar Targetkan Curi Poin di Palembang
Bola Indonesia 6 April 2015, 14:47 -
Evaluasi Segala Lini, Semen Padang Jajal Klub Singapura
Bola Indonesia 12 Februari 2015, 15:15 -
Jadi Kandidat Kuat Pelatih Semen Padang, Nil Sebut Rumor
Bola Indonesia 23 Januari 2015, 20:05
LATEST UPDATE
-
Prediksi BRI Super League: Persita Tangerang vs Semen Padang 4 Oktober 2025
Bola Indonesia 3 Oktober 2025, 23:57 -
Cerita Unik Eks Pemain Akademi MU Gunakan ChatGPT untuk Nego Kontrak
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 23:21 -
Apa Alasan Jude Bellingham Tak Masuk Skuad Timnas Inggris Terbaru?
Piala Dunia 3 Oktober 2025, 22:58 -
Lamine Yamal Lagi-Lagi Cedera Tulang Kemaluan, Barcelona Dibuat Kelimpungan
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 22:35 -
Daftar Skuad Timnas Inggris Terbaru: Tanpa Bellingham, Foden, dan Grealish
Piala Dunia 3 Oktober 2025, 21:46 -
Blak-Blakan! Ini Pengakuan Antony Soal Perlakuan Tidak Menyenangkan di MU
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 20:55 -
Membership Eksklusif Beauty & Wellness Hadir Lagi di FimelaXclusive Batch 3!
Lain Lain 3 Oktober 2025, 20:02 -
Eliano Reijnders Optimistis Timnas Indonesia Bisa Tembus Piala Dunia 2026
Tim Nasional 3 Oktober 2025, 18:39 -
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV, MOJI, dan Vidio, 4-5 Oktober 2025
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 17:47 -
Hansi Flick Dorong Barcelona Rekrut Bintang Bayern Sebelum Liverpool
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 17:32 -
Dilema Kiper Inter Milan: Dua dari Tiga Penjaga Gawang Kontraknya Segera Berakhir
Liga Italia 3 Oktober 2025, 17:09 -
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 17:03
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR