Pada laga pertama Grup E, tim Mutiara Hitam berhasil memperoleh tiga poin usai mengalahkan tim asal India, Churchill Brothers dengan skor 2-0 di Stadion Mandala, Jayapura, 25 Februari lalu.
Sedangkan di tanggal yang sama, Home United kalah tipis dari tim asal Maladewa, New Radiant dengan skor 1-0.
"Di kompetisi domestik, Home United mengalahkan Geylang International dengan skor 4-1 pada 1 Maret 2014. Apalagi, ketika Home United kalah dari New Radiant, itu karena tidak menurunkan skuad terbaiknya. Sekitar enam pemain inti Home United absen di laga pertama karena alasan cedera hingga administrasi," kata Pelatih Persipura, Jacksen F Tiago.
"Sedangkan pada pertandingan kedua nanti, Home United pasti akan tampil berbeda. Apalagi, mereka akan bermain di kandang," tuturnya.
Kini, Persipura menempati posisi pertama Grup E dengan torehan tiga poin. Karena itu, Jacksen memiliki terget khusus pada pertandingan tersebut, yakni untuk tetap mengamankan posisi puncak.
"Kami ingin pulang dari Singapura tetap berada di posisi yang sama. Kami ingin sekali tetap berada di posisi teratas agar langkah Persipura ke babak 16 besar Piala AFC tetap terjaga," pungkasnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Boaz Solossa Bersyukur Istri dan Anak Selamat dari Kebakaran
Bolatainment 6 Maret 2014, 14:28
-
Persipura Target Jaga Langkah ke Babak 16 Besar Piala AFC
Bola Indonesia 6 Maret 2014, 13:08
-
Tujuh Pemain Absen Dalam TC Perdana Timnas Senior
Tim Nasional 26 Februari 2014, 18:01
-
Jacksen Tiago: Boaz Solossa Punya Aura Kemenangan
Bola Indonesia 26 Februari 2014, 00:56
-
Percaya Diri Jadi Kunci Persipura Ungguli Churchill Brothers
Bola Indonesia 26 Februari 2014, 00:32
LATEST UPDATE
-
Prediksi Brentford vs Sunderland 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 14:37
-
Manchester United Diprediksi Gagal Menang di Kandang Burnley
Liga Inggris 7 Januari 2026, 14:33
-
Real Madrid Tunggu Tawaran di Kisaran Rp195 Miliar untuk Beknya
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:27
-
Robert Lewandowski Masih Menunda Keputusan Masa Depannya di Barcelona
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:18
-
Barcelona vs Athletic Club: 3 Topik Penting jelang Semifinal Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:11
-
Calon Nomor Punggung Joao Cancelo di Barcelona
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 12:42
-
Dua Pemain Binaan Persija Tampil Gemilang, Siap Tantang Persib
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 12:27
-
Prediksi Everton vs Wolves 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 12:13
-
Pelatih Top Liga Prancis Ini Masuk Bursa Manajer Baru Manchester United
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:53
-
Prediksi Crystal Palace vs Aston Villa 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:43
-
Prediksi Bournemouth vs Tottenham 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:23
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR