
Bola.net - - Jose Mourinho dan Josep Guardiola akan bahagia bisa memenangkan Premier League, meski hanya sekali, di Manchester United dan Manchester City.
Hal tersebut menurut Jamie Carragher, yang mengatakan bahwa Liga Primer kini jauh lebih ketat dibandingkan sebelumnya.
Mourinho dan Guardiola datang ke Manchester di 2016. Pep membantu City finish di posisi tiga di musim debutnya. Mourinho hanya bisa membuat MU finish di posisi enam - namun mereka menjuarai Liga Europa.
Kedua tim kini sama-sama menguasai puncak klasemen dengan 19 angka dan hanya dipisahkan oleh selisih gol.
Carragher kemudian mengatakan Mou dan Pep akan bahagia jika mampu memenangkan Premier League sekali saja, karena persaingan yang begitu ketat.
Jamie Carragher
"Sekarang kita punya banyak manajer superstar. Saya kira jika anda menawarkan pada mereka semua, tentunya pada Arsenal, Liverpool atau Tottenham, mereka akan langsung senang jika bisa menjadi juara liga," tuturnya di Telegraph.
"Namun sama halnya jika anda menawarkannya pada Mourinho, Guardiola, Conte, satu gelar liga dalam tiga atau empat tahun, mereka mungkin akan berkata 'mungkin saya akan menerima itu'. Dengan persaingan yang begitu ketat, saya kira takkan ada tim yang dominan."
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Carragher Beri Prediksi Menarik Soal Guardiola dan Mourinho
Liga Inggris 11 Oktober 2017, 16:00
-
Ghoulam Segera Ikat Kontrak, Klub-klub Premier League Gigit Jari
Liga Italia 11 Oktober 2017, 15:35
-
David Silva Siap Berikan Komitmennya di City
Liga Inggris 11 Oktober 2017, 15:25
-
Walker Pede City Bisa Bantu Kembalikan Kejayaan Inggris
Liga Inggris 11 Oktober 2017, 14:30
-
Nasri: Wenger Suruh ke PSG, Saya Mau ke City
Liga Inggris 11 Oktober 2017, 14:20
LATEST UPDATE
-
Prediksi BRI Super League: Madura United vs PSIM Yogyakarta 10 Januari 2026
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 14:06
-
Prediksi BRI Super League: Persebaya vs Malut United 10 Januari 2026
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 14:00
-
Jadwal Lengkap Manchester United 2025/2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 13:46
-
Jadwal Lengkap La Liga 2025/2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 13:41
-
Jadwal Lengkap Serie A 2025/2026
Liga Italia 9 Januari 2026, 13:33
-
Daftar Tanggal Launching 11 Tim Formula 1 Jelang Musim 2026
Otomotif 9 Januari 2026, 13:15
-
Federico Valverde Anggap Real Madrid Beruntung Menang atas Atletico
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 12:53
-
Aryna Sabalenka Kritik Keras WTA: Jadwal Gila, Aturan Kaku, dan Risiko Cedera
Tenis 9 Januari 2026, 11:43
-
Bahagianya Marc Marquez Akhirnya Latihan Pakai Ducati Panigale V2 Usai Cedera Bahu
Otomotif 9 Januari 2026, 11:23
-
Kok Bisa Benjamin Sesko Yakin Man Utd Bakal Keluar dari Zaman Kegelapan?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 10:47
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52

























KOMENTAR