Bola.net - - Gelandang AC Milan Suso menegaskan bahwa timnya memang tampil buruk saat berhadapan dengan di final Coppa Italia.
Pertandingan final itu digelar di Stadio Olimpico, Kamis dini hari WIB. Milan pada akhirnya kalah dengan skor telak 4-0.
Milan sempat bertahan selama sekitar satu jam. Setelah itu mereka dibobol empat kali beruntun melalui brace Mehdi Benatia, Douglas Costa dan bunuh diri Nikola Kalinic.
Sempat ada kontroversi terkait gol pembuka Juve yang dicetak Benatia. Milan menganggap ada pelanggaran sebelum bek asal Maroko itu menjebol gawang Gianluigi Donnarumma.
Suso kemudian membeberkan opininya terkait pertandingan itu. Ia mengakui bahwa Milan memang tak tampil bagus kala itu namun meminta rekan-rekannya agar segera bangkit dan mempersiapkan diri menjalani dua pertandingan di liga.
"Diam saja mungkin adalah hal yang benar," tulisnya di Twitter.
“Tapi itu tidak akan menghormati mereka yang mengikuti kami kemarin di Roma, mereka yang mendukung kami, mereka yang bekerja dengan kami dan mereka yang menderita semalam, sama seperti kami alami dan menderita."
“Kami tidak bagus, kami tidak sanggup, sisanya tidak terlalu penting. Sekarang selama 180 menit kita harus menjadi Milan, bersama-sama.”
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Juventus Sodorkan 15 Juta Euro untuk Dapatkan Morata
Liga Italia 11 Mei 2018, 19:09
-
Donnarumma Blunder Karena Terlalu Percaya Diri
Liga Italia 11 Mei 2018, 16:20
-
Kalah Dari Juventus, Donnarumma Dilarang Menangis
Liga Italia 11 Mei 2018, 15:19
-
Pjanic: Juventus Adalah Contoh Untuk Semuanya
Liga Italia 11 Mei 2018, 09:15
LATEST UPDATE
-
Hasil Barcelona vs Athletic Club: Pesta Gol, Blaugrana ke Final
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 05:38
-
Hasil Burnley vs Man United: Dua Gol Benjamin Sesko Warnai Debut Darren Fletcher
Liga Inggris 8 Januari 2026, 05:31
-
Hasil Napoli vs Lecce: Partenopei Selamat dari Kekalahan Setelah Tertinggal 0-2
Liga Italia 8 Januari 2026, 03:37
-
Prediksi Arsenal vs Liverpool 9 Januari 2026
Liga Inggris 8 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Milan vs Genoa 9 Januari 2026
Liga Italia 8 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Atletico Madrid vs Real Madrid 9 Januari 2026
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 02:00
-
Tempat Menonton Man City vs Brighton: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 01:09
-
Prediksi PSG vs Marseille 9 Januari 2026
Liga Eropa Lain 8 Januari 2026, 01:00
-
Tempat Menonton Fulham vs Chelsea: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 00:35
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR