Pjaca didatangkan oleh Juve dari Dinamo Zagreb pada musmi panas ini. masih berusia 21 tahun. Posisinya adalah seorang winger.
Di Juve nanti, ada masalah cukup besar yang menghadangnya. Pertama, Massimiliano Allegri memakai skema 3-5-2 yang artinya ia bermain tanpa memakai winger. Yang kedua, ia harus bersaing dengan sejumlah pemain bintang di Juve. Itu artinya ia kemungkinan besar harus banyak mendekam di bangku cadangan.
Meski harus menghadapi kenyataan yang banyak tak disukai kebanyakan pesepakbola, namun Pjaca mengaku santai saja. Ia tak takut duduk di bangku cadangan karena ia masih muda dan nantinya pasti akan mendapat banyak kesempatan bermain.
"Saya harus bekerja keras setiap hari untuk meningkatkan kemampuan saya, tidak pernah kehilangan keseriusan dan konsentrasi saya. Maka kemudian waktu saya untuk bermain akan datang , saya yakin itu," serunya pada Gazzetta dello Sport.
"Apakah saya khawatir tentang berada di bangku cadangan? Tidak khawatir , tentu saja tidak. Jika ucapan ini berarti, saya menyadari bahwa ini adalah Juventus, tapi saya masih muda dan jika saya membuktikan diri maka saya akan mendapatkan kesempatan saya, bahkan di klub di level ini," tegasnya. [initial]
Baca Juga:
- Di Juve, Pjaca Paling Terkesan Pada Sosok Buffon
- Ferguson: Juventus Akan Juara Liga Champions
- Diisukan ke Inter, Lichtsteiner Tegaskan Kesetiaannya di Juventus
- Pengkhianatan Higuain Sama Seperti Pengkhianatan Luis Figo
- Rakitic Ternyata Sempat Tolak MU, Chelsea, dan Juventus
- Cuadrado Resmi Kembali ke Pelukan Juventus
- Tuntaskan Transfer ke Juve, Agen Cuadrado Terbang ke Turin
- Juventus Siapkan 15 Juta Untuk Witsel
- Dybala Tak Pernah Ingin ke Barcelona
- Dybala Bicara Tentang Dani Alves dan Higuain
- Galeri: Romantisnya Dani Alves dan Joana Sanz
- Pinjam Cuadrado, Juve Sertakan Klausul Pembelian Permanen
- Watford dan Bournemouth Ikut Buru Jack Wilshere
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Buffon: Masih Ada Waktu Bagi Balotelli Untuk Benahi Karirnya
Liga Italia 1 September 2016, 23:04
-
Lemina Tak Tertarik Klub Lain Karena Ingin Berkembang Bersama Juve
Liga Italia 1 September 2016, 22:03
-
Mandzukic Tak Khawatirkan Kehadiran Higuain
Liga Italia 1 September 2016, 21:42
-
Pjaca Tak Takut Mendekam di Bangku Cadangan
Liga Italia 1 September 2016, 21:05
-
Di Juve, Pjaca Siap Main Sebagai Gelandang Serang
Liga Italia 1 September 2016, 20:40
LATEST UPDATE
-
Luis Enrique Enggan Perpanjang Kontrak di PSG, MU Siaga Satu!
Liga Inggris 10 Januari 2026, 12:30
-
Bandung BJB Tandamata Buka Proliga 2026 dengan Kemenangan Meyakinkan, Risco Herlambang Puas
Voli 10 Januari 2026, 11:40
-
Chelsea Digosipkan Bakal Angkut Vinicius Junior, Begini Kata Fabrizio Romano
Liga Inggris 10 Januari 2026, 11:15
-
Kabar Terbaru Calon Caretaker Baru MU: Jadinya Ole apa Carrick nih?
Liga Inggris 10 Januari 2026, 10:30
-
Arsenal Intip Peluang Bajak Arda Guler dari Real Madrid
Liga Inggris 10 Januari 2026, 10:15
-
Murah Meriah! Juventus Hanya Perlu Bayar Segini untuk Jasa Federico Chiesa
Liga Italia 10 Januari 2026, 09:45
-
Adu Hebat 6 Pemain Timnas Indonesia di Persib dan Persija
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 09:42
-
Nonton Live Streaming Pertandingan Proliga 2026 di MOJI Hari Ini, 10 Januari 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:21
-
Gak Jadi Dipulangkan! Barcelona Mantap Permanenkan Marcus Rashford
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 09:10
-
Jadwal Lengkap Proliga 2026, 8 Januari-26 April 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:01
-
Hasil Lengkap, Klasemen, dan Jadwal Pertandingan Proliga 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:00
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR