Bola.net - Raksasa La Liga Barcelona disebut bisa jadi pelabuhan karier baru eks kiper Manchester United, David De Gea.
De Gea sekarang ini berstatus sebagai pengangguran. Ia sudah cabut dari Manchester United pada musim panas 2023 lalu.
Pasalnya kontraknya berakhir. Setelah bursa transfer pemain ditutup, De Gea ternyata tak kunjung mendapat klub baru.
Padahal ia masih tergolong kiper top. De Gea juga masih berusia 33 tahun.
De Gea Pilih La Liga

Sebelumnya sempat santer beredar kabar bahwa David De Gea akan balik ke Premier League. Ia sempat dikaitkan dengan Manchester united lagi.
Ada juga kabar ketertarikan dari Newcastle. Akan tetapi pada akhirnya De Gea disebut tak akan balik ke Inggris.
De Gea disebut sudah membuat keputusan untuk bertahan saja di Spanyol. Hanya saja belum ada kepastian klub mana yang akan ia pilih.
De Gea ke Barcelona?

Kini ada laporan baru terkait masa depan David De Gea. Ada kemungkinan ia akan merapat ke Barcelona.
Kabar ini disampaikan oleh Mundo Deportivo. Tapi di Barcelona ia cuma akan jadi opsi kedua saja.
Pasalnya Barca masih mengandalkan Ter Stegen. Belum diketahui apakah De Gea siap menjadi yang kedua saja di klub Catalan tersebut.
Barca memang masih punya Inaki Pena. Tapi ketika tampil menggantikan Ter Stegen, performanya kurang memuaskan.
Oleh karena itulah Barca ingin mencari kiper baru, yang bisa diangkut dengan gratis. Selain itu Pena juga disebut berpeluang cabut ke klub lain demi mencari kans bermain reguler.
Jadwal Barcelona Berikutnya
Kompetisi: La Liga
Pertandingan: Athletic Bilbao vs Barcelona
Stadion: San Mames
Hari: Senin, 4 Maret 2024
Kickoff: 03.00 WIB
Klasemen La Liga
(Mundo Deportivo)
Baca Juga:
- Beneran nih? Salah Diklaim Sudah Teken Kontrak Untuk Bermain di Arab Saudi
- Rumornya, Bayern Akan Angkut Robertson Dari Liverpool Jika Davies Hengkang
- Menarik! Begini Opsi Starting XI Manchester United Jika Rekrut Ross Barkley
- Akhirnya, Liverpool Sudah Bergerak Dekati Xabi Alonso
- Berubah Pikiran, Dusan Vlahovic Putuskan Lanjut dengan Juventus
- Tumbang di Final Carabao Cup, Mauricio Pochettino Tidak Yakin Bakal Dipertahankan Chelsea
- Bayern Munchen Ogah Lepas Alphonso Davies ke Real Madrid
- Nasib Antony di MU: Dibela Ten Hag Mati-matian, Eh Mau Dijual Sir Jim Ratcliffe
- Sir Jim Ratcliffe Pilih Roberto De Zerbi Jadi Pengganti Erik Ten Hag di MU?
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Barcelona Ramaikan Perburuan Tanda Tangan Simone Inzahi
Liga Inggris 29 Februari 2024, 19:00
-
Barcelona Bakal Jadi Pelabuhan Karier De Gea Berikutnya?
Liga Spanyol 29 Februari 2024, 16:38
-
Barcelona Sempat Coret Dani Alves dari Daftar Legenda, Lalu Kembali Dimasukkan
Liga Spanyol 28 Februari 2024, 10:37
-
Wow, Ruben Neves Akui Nyaris Pindah ke Arsenal di Bursa Transfer Musim Panas Lalu!
Asia 28 Februari 2024, 09:20
-
Gagal Bersinar, Philippe Coutinho Tak Menyesal Gabung Barcelona
Liga Spanyol 27 Februari 2024, 14:06
LATEST UPDATE
-
Tiket Early Bird KLBB 2026 Ludes Secepat Kilat, Habis Tak Sampai Satu Jam
Lain Lain 7 Januari 2026, 20:38
-
Live Streaming Parma vs Inter - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 7 Januari 2026, 19:45
-
Ole Gunnar Solskjaer Muncul di Cheshire, Segera Kembali ke Manchester United?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 19:42
-
Jadwal Lengkap Timnas Indonesia di Piala Asia Futsal 2026
Tim Nasional 7 Januari 2026, 17:50
-
Live Streaming Napoli vs Verona - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 7 Januari 2026, 17:30
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR