Berdasarkan hasil pemeriksaan sementara Polsek Tanah Abang, Jumat (9/11) malam, Diego sudah ditetapkan sebagai tersangka dalam kasus penganiayaan terhadap Mef Paripurna. Diego dan kawan-kawan disebut-sebut dikenai pasal pengeroyokan terkait penganiayaan saat terjadi keributan di Domain, Gedung Senayan City, Kamis (8/11) dini hari.
"Salah atau tidak tindakan Diego, biar fakta dan hasil penyidikan polisi yang berbicara. Saya berharap Diego Michiels bisa segera meminta maaf atas tindakan yang telah diperbuatnya," tutur Djohar Arifin.
Menurutnya, masalah Diego tersebut akan segera dibahas internal organisasi PSSI, termasuk nasibnya di skuad Timnas Indonesia besutan Nil Maizar untuk Piala AFF 2012.
"Dipertahankan atau tidak, kita tunggu saja. Permasalahan yang terjadi tentunya menganggu persiapan Timnas. Namun, saya harap pemain dan
pelatih tetap fokus untuk mempersiapkan diri," pungkasnya. (esa/gia)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ketum PSSI Berharap Ada Solusi Kasus Diego
Tim Nasional 10 November 2012, 01:07
-
Para Pemain Timnas Diharapkan Berkontribusi
Tim Nasional 9 November 2012, 05:58
-
Di Malaysia, Timnas Terancam Tanpa Matias Ibo
Tim Nasional 7 November 2012, 01:58
-
Ketum PSSI Lirih Jawab Pertanyaan Dubes Brasil
Bola Indonesia 6 November 2012, 18:10
-
PSSI Legalkan IPL Dan ISL Gulirkan Kompetisi
Bola Indonesia 5 November 2012, 14:52
LATEST UPDATE
-
2 Hal yang Bikin Milan Kehilangan Poin Lawan Genoa: Blunder dan Kurang Sabar
Liga Italia 9 Januari 2026, 18:15
-
FIFA Gandeng TikTok, Konten Live Piala Dunia 2026 Hadir dan Bisa Diakses Langsung
Piala Dunia 9 Januari 2026, 17:58
-
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 9 Januari 2026, 17:55
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52




















KOMENTAR